Persepsi tentang Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Kepatuhan pada Klien Hipertensi
DOI:
https://doi.org/10.33006/jikes.v6i2.529Abstract
Abstrak
Perawatan hipertensi memerlukan jangka waktu yang panjang. Faktor perilaku kepatuhan klien merupakan komponen penting dalam keberlanjutan perawatan. Tujuan dari penelitian ini adalah mengidentifikasi persepsi tentang faktor yang mempengaruhi perilaku kepatuhan klien hipertensi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan studi fenomenologi. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara dan observasi. Jumlah partisipan 20 penderita hipertensi di wilayah kerja Puskesmas Krembangan Selatan Surabaya. Keabsahan data menggunakan triangulasi sumber data. Hasil penelitian menemukan empat tema yaitu kepercayaan diri, penerimaan diri, dukungan keluarga, ketersediaan informasi. Kesimpulan penelitian ini adalah kemampuan mengambil keputusan pada klien, penerimaan klien hipertensi terhadap penyakitnya, dukungan dari keluarga dan tersedianya informasi yang sangat memadai mempengaruhi kepatuhan perawatan klien hipertensi. Keluarga perlu memberikan kapasitas pada klien untuk mengambil keputusan dan menfasilitasi kebutuhannya. Keluarga juga sebagai sumber informasi perlu meningkatkan pemahaman tentang perawatan hipertensi.
Kata kunci: persepsi, perilaku merawat diri, hipertensi
Abstract
Treatment of hypertension requires a long period of time. The client's compliance behaviour factor is an important component in the continuity of care. The purpose of this study was to identify perceptions of factors that influence the compliance behavior of hypertension clients. This study used a qualitative approach with a phenomenological study. The number of participants is 20 people with hypertension in the working area of the Krembangan Selatan Health Center. Data collection techniques used interviews and observations. The validity of the data used triangulation of data sources. The results found 4 themes, namely self-confidence, self-acceptance, family support, availability of information. The conclusion of this research is the ability to make decisions on the client, the client's acceptance of hypertension for their disease, support from the family and the availability of adequate information affect the adherence to care for hypertensive clients. Families need to give the client the capacity to make decisions and facilitate their needs. Families as well as sources of information need to increase understanding of hypertension treatment.
Keywords: perception, self-care behavior, hypertension
References
Apsari, D. P. and Wintariani, N. P. (2022). Hubungan antara Pengetahuan Pasien dan Kepatuhan Minum Obat Antihipertensi di Puskesmas Mengwi I. Widya Kesehatan, 4(1), 55–62. doi: 10.32795/widyakesehatan.v4i1.2805.
Dinas Kesehatan Pemerintah Kota Surabaya (2017). Profil Kesehatan 2017.
Emiliana, N. et al. (2021). Analisis Kepatuhan Kontrol Berobat Pasien Hipertensi Rawat Jalan pada Pengunjung Puskesmas Pisangan Tahun 2019, Jurnal Kajian dan Pengembangan Kesehatan Masyarakat, 1, 224-232.
Forouzanfar, M. H. et al. (2017). Global Burden of Hypertension and Systolic Blood Pressure of At Least 110 to 115mmhg, 1990-2015. JAMA - Journal of the American Medical Association, 317(2), 165–182. doi: 10.1001/jama.2016.19043.
Friedman, M. M. (2013). Buku Ajar Keperawatan Keluarga: Riset, Teori dan Praktik. Cet. 1/ Ed. Jakarta: EGC.
Herlinah, L. et al. (2013). Hubungan Dukungan Keluarga dengan Perilaku Lansia dalam Pengendalian Hipertensi. Jurnal Keperawatan Komunitas, 1(2), p. 108115.
J.P. Chaplin; Kartono, K. (2011). Kamus Lengkap Psikologi. Ed. 1 Cet. Rajawali Pers.
Kemenkes RI (2014). Situasi Kesehatan Jantung, Pusat Data dan Informasi Kementerian Kesehatan RI, p.3. doi: 10.1017/CBO9781107415324.004.
Krousel-Wood, M. et al. (2009). New Medication Adherence Scale Versus Pharmacy Fill Rates in Seniors with Hypertension. American Journal of Managed Care, 15(1), 59–66.
Kurnia, A. (2016). Analisis Faktor-Faktor yang Memengaruhi Kepatuhan Penderita. Jurnal Kesehatan Bakti Tunas Husada, 16(1), 114–152.
Lestari, R. L. et al. (2021). Hubungan Tingkat Penerimaan Diri dengan Tingkat Kepatuhan Minum Obat Pasien Lupus di Yayasan Kupu Parahita Indonesia, Buletin Penelitian Kesehatan, 49(4), 215–222. doi: 10.22435/bpk.v49i4. 3822.
Liberty, I. A. et al. (2018). Determinan Kepatuhan Berobat Pasien Hipertensi Pada Fasilitas Kesehatan Tingkat I. Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pelayanan Kesehatan, 1(1), 58–65. doi: 10.22435/jpppk.viii.428.
Mbakurawang, I. N. and Agustine, U. (2016). Kepatuhan Minum Obat pada Penderita Hipertensi yang Berobat ke Balai Pengobatan Yayasan Pelayanan Kasih A dan A Rahmat Waingapu. Jurnal Kesehatan Primer, 1(2), 114–122.
Nalepa, D., Czekirda, M., Załuska, W. and Lalik, S. (2014). Eating behavior among patients with hypertension, 2014. Medline Science, 2(4), 25-28.
Nita, Y. and Oktavia, D. (2018). Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kepatuhan Diet Pasien Hipertensi Di Puskesmas Payung Sekaki Pekanbaru. Jurnal Ilmu Kesehatan, 6(1), 90–97.
Nola Pender. (2006). Health Promotion Models, Rehabilitation: The Use of Theories and Models in Practice. doi: 10.1016/B978-0-443-10024-6.50010-4.
Pangaribuan and Nurleli. (2020). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Hipertensi pada Pasien Lanjut Usia yang Berobat di Poliklinik Penyakit dalam Rumah Sakit Tk. II Putri Hijau Medan. Journal of Chemical Information and Modeling, 3(9), 11.
Reber, A. S. R. & E. S. (2010). Kamus Psikologi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Rifa’i, A. (2019). Proses Pengambilan Keputusan, Research Gate.
Rohmah, Alfiatur; Wakhid, Abdul; Trimawati, T. (2018). Penerimaan Diri pada Pasien Gagal Ginjal Kronik yang Menjalani Hemodialisis’, Jurnal Ilmiah Permas: Jurnal Ilmiah STIKES Kendal, 8(2), 131–134.
Salusu, J. (2004). Pengambilan Keputusan Stratejik untuk Organisasi Publik dan Organisasi Nonprofit / J.salusu; Edited by A.Ariobimo Nusantara. Jakarta: Gramedia.
Sinuraya, R. K. et al. (2018). Medication Adherence among Hypertensive Patients in Primary Healthcare in Bandung City. Indonesian Journal of Clinical Pharmacy, 7(2), 124–133. doi: 10.15416/ijcp.2018.7.2.124.
Downloads
Published
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2023 Dwi Ananto Wibrata, Nikmatul Fadilah, Dyah Wijayanti, Siti Nur Kholifah

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.